Pengertian Ring Balk dan Cara Pasangnya Agar Bangunan ...
Pengertian Ring Balk dan Cara Pasangnya Agar Bangunan Lebih Kokoh. Struktur sebuah bangunan baik itu rumah, kantor ataupun apatemen haruslah dilengkapi sloof, kolom dan ring balk. Ikatan sambungan ketiga struktur konstruksi tersebut harus dibangun dengan kualitas yang kuat, kaku dan homogen.
قرأ أكثر